Belajar Merangkai Kontrol Pengasutan Star Delta Full Tutorial
|Belajar Merangkai Kontrol Pengasutan Star Delta Full Tutorial
Disini dijelaskan cara merangkai kontrol star delta dengan menggunakan tiga buah kontaktor dan sebuah timer. Timer berguna untuk memindahkan pengasutan star ke delta. Untuk rangkaian daya akan di jelaskan di vidio berikutnya.
Belajar Merangkai Kontrol Pengasutan Star Delta Full Tutorial
Belajar Merangkai Kontrol Pengasutan Star Delta Full Tutorial
9 Comments
Sukses pak, Terimakasih
Ini yg ditunggu- tunggu, terima kasih pak
Sukses terus
Output Nc timer kemna pak?
Ke A1 atau kontaktor 2 atau kontaktor 3 pak?
pak saya mau tanya, apa bedanya rangkaian bintang dan segitiga dan kenapa harus bintang dulu baru segitiga bukan sebaliknya? Terimakasih
Kira kapan di buatkan pengendali..a pak guru? Gak sabaran liat
mantaappp……
maaf mau nanya pak guru,
1. keluaran NC timer masuk ke NC interlock kontaktor 2 dan keluaran NC kontaktor 2 ke A1 kontaktor 3 kah?
2. keluaran NO timer masuk ke NC interlock kontaktor 3 dan keluaran NC kontaktor 3 ke A1 kontaktor 2 kah?
3 kenapa kontaktor 2 dan 3 menggunakan interlock? apa bisa tanpa menggunakan interlock alias langsung masuk ke NC yang ada pada kontaktor..
terima kasih banyak pak guru..
Nuwun sewu, mau tanya pak guru….
Bila saya punya daya pln 6.6 kw, apakah pompa dengan daya 5.5 hp sanggup untuk star delta dg pln tsb (mboten njeglek)….?