Tutorial | PLC CX-Programmer Industrial Control Tangki Otomatis dengan RTC (Real Time Clock)

Tutorial | PLC CX-Programmer Industrial Control Tangki Otomatis dengan RTC (Real Time Clock)

Tutorial ini menjelaskan proses control otomasi industry untuk system tangki berdasarkan waktu dan jam menggunakan logika RTC (Real Time Clock).

• Hari senin-kamis, bekerja mulai jam 6.00 – 18.00
o Input 1 + input 2 dibuka sampai tangki pengaduk penuh
o Kemudian mixer (MA1) berputar selama 15 detik
o Berikutnya konveryor bergerak memindahkan tangki pengaduk ke A
o Valve tangki pengaduk membuka sampai tangki kosong
o Konveyor mengembalikan tangki ke posisi pengisian
o Kembali ke langkah 1
• Hari jumat-sabtu
o Proses mirip
o Input 2+ input 3
o Mixer bekerja 20 detik
o Hasil dimasukkan ke B
• Hari minggu, mesin mati

download : https://goo.gl/mK4ASM
Tutorial | PLC CX-Programmer Industrial Control Tangki Otomatis dengan RTC (Real Time Clock)



Tutorial | PLC CX-Programmer Industrial Control Tangki Otomatis dengan RTC (Real Time Clock)

Add a Comment

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *