Project Mikrokontroler RFID
|Project Mikrokontroler RFID
Pada video ini saya menjelaskan project mikrokontroler yang berjudul “SIMULASI AKSES RFID DALAM MENGONTROL SISTEM KELISTRIKAN PADA RENTAL STUDIO MUSIK BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA328P”
pada simulasi ini saya menggunakan RFID RDM6300 125 KHz sebagai input dari alat ini, Dan output dari alat ini adalah rangkaian driver relay, buzzer, LCD dan satu buah LED 2 W yang nantinya apabila digunakan pada studio maka relay yang terhubung pada LED Ini akan dihubungkan ke kontaktor. Setiap rangkaian tersebut disatukan oleh mikrokontroler ATmega328P sebagai pusat kendali. Dan pada pembuatan listing programnya digunakan IDE Arduino 1.0.6 yang menggunakan basic bahasa C sebagai bahasa pemrogramannya.
Project Mikrokontroler RFID
keren bang. itu rf readernya lilitan sendiri?
Semangat Bro mudah mudahan banyak subscriber dan bermanfaat